Siapa sih yang nggak tau dengan Prilly Latuconsina? Aktor Indonesia dengan segudang bakat dan prestasi. Wajahnya tak henti-henti hadir di berbagai film dan series, aktingnya selalu memukau para penonton dan nampaknya semua judul film yang ia perankan selalu sukses. Nah buat kamu nih yang katanya ngefans sama Prilly Latuconsina, yuk ikutan jawab pertanyaan di kuis kali ini. seberapa tau sih kamu sama Prilly Latuconsina.