Jumat, 15 Maret 2024 02:30 Divasya Permata Vindra

[KUIS KOREA] V atau Jungkook BTS, Siapa di Antara Mereka yang Cocok Jadi Lawan Main Kamu di Drama?

Beberapa waktu yang lalu kamu direkrut di jalanan oleh agensi khusus bintang akting dan ditawari untuk bermain film karena kamu dibilang cocok dengan peran yang diberikan. Tak pikir lama kamu pun menerima tawaran tersebut. Satu hal yang kamu tahu bahwa drama yang kamu bintangi ber-genre romantis. Menurut sutradara, Siapa di antara V dan Jungkook yang cocok menjadi lawan main kamu, ya?

Bagikan