Selasa, 14 Maret 2023 10:45 Editor Kapanlagi

[KUIS KOREA] Sahabat 10 Tahun, Jake ENHYPEN Kejebak Friendzone Sama Kamu Nggak Ya?

Ditulis oleh Silma Salsabilla

Banyak yang bilang, cowok sama cewek nggak bisa sahabatan berdua. Pasti salah satunya ada yang pernah, punya, bahkan bakal punya rasa. Nah, kalau kamu sahabatan 10 tahun sama Jake ENHYPEN, kira-kira dia kejebak friendzone sama kamu nggak ya? Yuk ikut kuis ini untuk tahu jawabannya.

Bagikan