Wisuda merupakan salah satu momen yang sangat berkesan dalam kehidupan seseorang. Tentunya saat wisuda, kita ingin orang-orang yang berharga dalam kehidupan kita turut hadir dan menyaksikan momen membahagiakan tersebut.
Lalu bagaimana jadinya jika selama ini orang yang diam-diam suka denganmu, tiba-tiba datang ke acara tersebut dan membawakan sebuah bucket bunga yang sangat indah untuk diberikan kepadamu? Pasti bahagia sekali bukan?
Kalau begitu mari kita cari tahu lewat kuis ini, siapa member NCT 127 yang ternyata diam-diam naksir dan datang ke acara wisudamu! Check this out.