Ditulis Oleh Fadya Jasmin
Momen putus cinta jadi salah satu momen sedih bagi banyak orang, salah satunya kamu. Gak mah lihat kamu berlarut-larut dalam kesedihan, kira-kira gimana ya cara Renjun NCT DREAM untuk menghibur kamu yang lagi sedih? Yuk, ikuti kuis ini untuk tahu jawabannya!