Menjadi aktris papan atas tentunya membuat banyak fans yang kagum dengan pesonanya. Nama Suzy dan Song Hye Kyo juga tak asing lagi dikenal sebagai aktris cantik dengan bayaran mahal. Seandainya nih, kalau bertemu mereka nanti kira-kira kamu bakal mirip siapa ya? Daripada penasaran coba kuis berikut ini yuk!